Menghilangkan Garis di Perut Pasca Melahirkan (Stretch marks)

Posted by Unknown Sabtu, 08 Maret 2014 0 komentar

Bagi waita yg sudah menikah dan yang sudah pernah melahirkan,pasti sudah tidak asing lagi dgn yg namanya garis-garis di perut (Stretch marks) lalu bagaimana cara menghilangkanya?

1. Menggunakan Daun Kemuning


Ambil daun kemuning secukupnya lalu hasluskan dengan cara ditumbuk, beri air sedikit dan remas-remas. Balurkan pada garis-garis yang ada diperut, lakukan setiap hari selama seminggu.

2. Menggunakan Kapur Sirih

Ambil kapur sirih secukupnya lalu campur dengan perasan air jeruk nipis. Balurkan pada perut setiap sehabis mandi dan tetap pakai korset.

3. Gunakan Ampas Kopi


Ambil ampas kopi yang masih hangat, balurkan pada perut. Lakukan secara rutin 3 kali dalam satu minggu selama 10 menit. 
 
bahan-bahan nya mudah di cari dan bisa langsung di praktekkan
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Menghilangkan Garis di Perut Pasca Melahirkan (Stretch marks)
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://imeniabagaimanacara.blogspot.com/2014/03/menghilangkan-garis-di-perut-pasca.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Template by Cara Membuat Email | Copyright of bagaimanacara.